Marc Marquez mengungkapkan bahwa dirinya tak perlu hingga 100 persen kondisinya prima untuk kembali ke lintasan balap MotoGP 2020. Cedera lengan kanan yang dialami oleh pembalap Repsol Honda, Marc Marquez membuatnya harus absen panjang. Terhitung semenjak seri kedua MotoGP 2020, ia hingga saat ini dipastikan dalam kondisi yang belum siap untuk kembali mengaspal. Namun Marc […]
